Berburu Takjil di Pasar Benhil
access_time Senin, 06 Mei 2019
photo_cameraFotografer : Mochamad Tresna Suheryanto
Berburu kuliner berbuka puasa atau takjil pada bulan Ramadan di Pasar Bendungan Hilir (Benhil), Jalan Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, Senin (6/5). Beragam macam takjil dapat ditemui di sini seperti es buah, pempek, siomay, gudek, ayam bakar, kue lapis, kolak, pastel, lontong, nasi rames dan aneka gorengan. (Foto: Tresna/beritajakarta.id)